Flash Baru

Media Pembelajaran Gaya Sentripetal

flash

Conoh Rpp berkarakter


                                    RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
                                                                        (RPP)

Nama Sekolah                 : Mts Al-Fadliliyah
Kelas/ Semester               : VIII/ Genap
Mata Pelajaran                : Ipa Terpadu
Alokasi Waktu                 : 20 menit

       I.            Standar Kompetensi
Memahami peranan usaha, gaya, dan energi dalam kehidupan sehari-hari.
    II.            Kompetensi Dasar
Melakukan percobaan yang berkaitan dengan tekanan udara dalam kehidupan sehari-hari.
 III.            Tujuan pembelajaran :
1.      Melalui penjelasan oleh guru, peserta didik mampu menjelaskan pengertian tekanan.
2.      Melalui demonstrasi yang dilakukan oleh guru, peserta didik mampu menyelidiki proses tekanan di udara.

 IV.            Materi Pembelajaran
Tekanan adalah gaya yang bekerja pada permukaan benda tiap satuan luasnya. Dirumuskan dengan :
Rounded Rectangle:          P =   F/A                                                   Dengan :  P = tekanan (N/m2)
                                                                  F  = gaya tekan (N)
                                                                  A = luas bidang tekan (m2).
                        Konsep tekanan identik dengan gaya, gaya selalu menyertai pengertian tekanan. Tekanan yang besar dihasilkan dari gaya yang besar pula, sebaliknya tekanan yang kecil dihasilkan dari gaya yang kecil. Dari pernyataan di atas dapat dikatakan bahwa tekanan sebanding dengan gaya.
                        Tekanan pada udara dipengaruhi oleh ketinggian. Semakin dekat ke permukaan bumi, tekanan udara semakin tinggi dan semakin jauh dari permukaan bumi tekanan udara semakin kecil. Tekanan udara muncul sebagai akibat berat partikel udara yang tertarik oleh gaya gravitasi bumi. Jika gaya tarik terhadap partikel hilang, maka partikel udara akan terbang ke luar angkas dan bumi tak memiliki atmosfer. Alat yang digunakan untuk mengukur tekanan udara adalah barometer.
                        Tubuh kita mengalami tekanan udara. Akan tetapi, kita tidak merasakanya. Hal ini karena tekanan udara yang mengenai tubuh kita diimbangi oleh tekanan darah dalam tubuh kita. Bahkan tekanan darah dalam tubuh kita sedikit lebih besar dari tekanan udara.
    V.            Strategi Pembelajaran
Pendekatan :  Induktif
Model         : Direct Instruction (DI)
Metode        : Ceramah, tanya jawab, eksperimen, dan penugasan.

 VI.            Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Waktu
Life skill/ karakter/ interpreneur yang dikembangkan
Pendahuluan
a.                    Orientasi
§  Guru mengucapkan salam dan  mengabsen siswa yang tidak hadir (Religius).
§  Guru menyuruh salah seorang siswa untuk memimpin doa sebelum belajar dimulai ( Religius, Tanggung jawab)
§ Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang harus dicapai oleh siswa setelah melakukan pembelajaran dan siswa mendengarkanya (Rasa hormat, menghargai).
b.      Apresiasi
§ Guru bertanya kepada siswa  apa yang dimaksud dengan tekanan? ”
c.    Motivasi
Guru membawa 2 lembar kertas.
Mengapa pisau yang tajam lebih mudah memotong dari pada pisau yang tumpul?

3 menit
Religius, tanggung jawab, rasa hormat, kesadaran diri, rasa ingin tahu, uji diri dan potensi diri.
Kegiatan Inti
a.    Eksplorasi
§  Guru bersama siswa melakukan persiapan untuk melakukan percobaan(Kerja sama, Tanggung jawab).
§  Guru melibatkan siswa dalam melakukan kegiatan percobaan (Aktif, eksistensi diri, ketelitian)
§ Guru meminta siswa agar    memberika pendapatnya  tentang percobaan yang telah dilakukan (berfikir kritis, menyumbang ide ,percaya dir, displin, menghargai pendapat orang lain).
§ Guru menanggapi pendapat peserta didik dan memberi informasi/ menjelaskan konsep tekanan di udara(Rasa hormat, perhatian).
b.   Elaborasi
§ Guru memberikan soal evaluasi kepada siswa berdasarkan hasil demonstrasi yang telah dilaksanakan(percaya diri, disiplin, menyumbang ide).
§ Guru menanggapi jawaban peserta didik dan memberi informasi yang sebenarnya (berfikir kritis, menyumbang ide, menghargai pendapat orang lain).
c.    Konfirmasi
§  Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompentensi dasar.
§  Berfungsi sebagai fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan,membantu menyelesaikan masalah.
§  Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi.
§  Memberi motivasi kepada peserta didik yang belum berpartisifasi secara aktif.
14 menit
kerja sama, tanggung jawab, aktif, eksistensi diri, ketelitian, berfikir kritis, menyumbang ide ,percaya diri, displin, menghargai pendapat orang lain, rasa hormat, perhatian,percaya diri.
Penutup
§  Bersama-sama peserta didik membuat rangkuman atau simpulan pelajaran.
§  Memberikan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara terpogram.
§  Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling.
§  Guru mengintruksikan agar siswa membaca buku untuk materi yang akan datang.
§  Mengucapkan salam dan berdoa kemudian meninggalkan kelas.
3 menit
Religius, berpikir, kreatif.

VII.          Media dan Sumber Belajar
1.      Alat dan bahan : Spidol, penghapus papan tulis, perlengkapan praktikum.
2.      Media pembelajaran :  papan tulis,model charta.
3.         Sumber belajar : Buku FISIKA, Budi Purwanto ,2003 ; Solo : Tiga Serangkai, LKS dan sumber lain yang relevan.

  VIII.     Prosedur praktikum
Lembar prosedur praktikum terlampir.
























                                                                                    KISI-KISI SOAL
No
Indikator
pencapaian
kompetensi
Ringkasan materi
Indikator
Soal
Bentuk Instrumen
Teknik
Penilaian
Instrumen/
Soal
Kunci
jawaban
Skor
1
Menyellidiki tekanan pada udara serta penerapanya dalam kehidupan sehari-hari
Tekanan adalah gaya yang bekerja pada permukaan benda tiap satuan luasnya. Dirumuskan dengan :
Rounded Rectangle:          P =   F/A                                             Dengan :  P = tekanan (N/m2)
               F  = gaya tekan (N)
A = luas bidang tekan (m2).
                        Konsep tekanan identik dengan gaya, gaya selalu menyertai pengertian tekanan. Tekanan yang besar dihasilkan dari gaya yang besar pula, sebaliknya tekanan yang kecil dihasilkan dari gaya yang kecil. Dari pernyataan di atas dapat dikatakan bahwa tekanan sebanding dengan gaya.
                        Tekanan pada udara dipengaruhi oleh ketinggian. Semakin dekat ke permukaan bumi, tekanan udara semakin tinggi dan semakin jauh dari permukaan bumi tekanan udara semakin kecil. Tekanan udara muncul sebagai akibat berat partikel udara yang tertarik oleh gaya gravitasi bumi. Jika gaya tarik terhadap partikel hilang, maka partikel udara akan terbang ke luar angkas dan bumi tak memiliki atmosfer. Alat yang digunakan untuk mengukur tekanan udara adalah barometer.

Dapat menjelaskan pengertian tekanan








Melakukan uji pengamatan tekanan di udara
Uraian











Uji petik kerja produk
Tertulis











Tertulis
1 Apa yang dimaksud dengan tekanan?








1.     Apa yang terjadi pada air, gelas dan karton? Mengapa demikian!

tekanan adalah gaya yang bekerja pada permukaan benda tiap satuan luasnya.

Air tidak akan tumpah dalam beberapa saat. Karena ada tekanan udara yang menekan kertas ke atas yang besarnya lebih besar dibandingkan dengan tekanan yang ada di dalam gelas. Diantar air dan kertas tidak terdapat udara, yang mengakibatkan air akan tertahan di atas karton. Namun apabila kertas karton tersebut basah karena kertas itu mampu menyerap air, maka lama kelamaan karton tersebut akan basah dan akan mengakibatkan permukaan kertas tidak rata yang tidak mampu menahan air di atasnya
30













70

Format penilaian I   
                                    Format Penilaian Karakter dalam Kelas
No
Nama Siswa
                   *Karakter yang dinilai
Rasa hormat
Menyumbang ide
religius
Menyimak
Uji diri
menghormati
disiplin
Berfikir kritis
Percaya dirri
Tanggung jawab
ketelitian
Tidak putus asa
aktif
menghargai
1















2















3















4















5















6















                  
      ** keterangan :
      BT = Belum  Terlaksana (X)
      ST = Sudah Terlaksana (Ö )
Format Penilaian II
                                    Pemahaman dan penerapan konsep (kognitif)
No
Nama Siswa
Aspek yang dinilai
Jumlah Skor
A
B
C
D
E
1







2







3







Dst








Keterangan aspek yang dinilai :
A= Kemampuan menyampaikan pendapat/ide
B=  kemampuan menyampaikan informasi
C= Kemampuan mengajukan pertanyaan
D= Kemampuan mengajukan argumentasi untuk menolak pendapat teman
E= Kemampuan peserta didik untuk menyelesaikan tes tulis yang diberikan.

Cara penilaian:  1 =Sangat kurang               4 =baik
   2  =kurang                         5 =sangat baik.
                           3 = cukup
Nilai =  x 100 %                                                                
*Nilai maksimun = 100


Format Penilaian III
                                                Penilaian Afektif
No
Nama Siswa
Aspek yang dinilai
Jumlah Skor
1
2
3
4
5
1







2







3







Dst








Keterangan : 1 = Tidak terlambat                             4 =Membawa catatan
                       2 =Santun dalam berkomunikasi        5 =kejujuran
                       3 =Mengerjakan latihan

Cara penilaian:  1 =Sangat kurang               4 =baik
   2  =kurang                         5 =sangat baik.
                           3 = cukup
Nilai =  x 100 %                                                             
   *Nilai maksimun = 100









Format Penilaian IV
                                                Penilaian Psikomotor
No
Nama Siswa
Aspek yang dinilai
Jumlah Skor
1
2
3
4
5
1







2







3







Dst







 Keterangan : 1 = Menjawab pertanyaan                         4 =Tepat waktu menyelesaikan tugas
                       2 =Memberikan tanggapan                       5 = Memberikan pendapat.
                       3 =Bertanya

Cara penilaian:  1 =Sangat kurang               4 =baik
   2  =kurang                         5 =sangat baik.
                           3 = cukup
Nilai =  x 100 %                                                               
 *Nilai maksimun = 100







                                                                                                Bandung, 26 Desember 2011
Mengetahui,
Dosen Pembimbing                                                                 Guru Mata Pelajaran



Drs. Yudi Dirgantara,M.pd                                                    Evi Mulyati Pertiwi
NIP : 19671215994031006                                                    NIM : 1209207023





















Lampiran
                       
                                                Tekanan Udara
Tujuan               : menyelidiki proses tekanan udara
Alat dan bahan  : 1. Kertas karton     (1 lembar)
           2  Air                   ( secukupnya)
           3  Gelas                   (1 buah)
Langkah-langkah kegiatan :
2.         Persiapkan alat dan bahan
3.         Masukin air ke dalam gelas secukupnya.
         


 

4.         Letakan sebuah karton di atas gelas.


4.         Balikan gelas ke bawah, dan lepaskan tangan dari kartu




5.         Amati apa yang terjadi pada air, gelas dan katon tersebut! Mengapa demikian?

Pertanyaan :
1.         Apa yang terjadi pada air, gelas dan karton? Mengapa demikian!
2.         Apa yang dimaksud dengan tekanan?
Jawaban :
1.      Air tidak akan tumpah dalam beberapa saat. Karena ada tekanan udara yang menekan kertas ke atas yang besarnya lebih besar dibandingkan dengan tekanan yang ada di dalam gelas. Diantar air dan kertas tidak terdapat udara, yang mengakibatkan air akan tertahan di atas karton. Namun apabila kertas karton tersebut basah karena kertas itu mampu menyerap air, maka lama kelamaan karton tersebut akan basah dan akan mengakibatkan permukaan kertas tidak rata yang tidak mampu menahan air di atasnya.
2.      Tekanan adalah gaya yang bekerja pada permukaan benda tiap satuan luasnya.


 




















 
Pertiwy^Qu © 2012 | Designed by Rumah Dijual, in collaboration with Buy Dofollow Links! =) , Lastminutes and Ambien Side Effects